Peninjauan lahan Yang terserang hama tikus oleh KKNS kelompok 03 dan Badan penyuluh pertanian, Desa Pelanggarn timur kec. Banyuates Kab. Sampang

Banyuates, 12 Februari 2022


         Ketua kelompok KKN 03 bersama Bpk YANTO dari BPP Meninjau lokasi yang terserang oleh hama tikus untuk pengajuan obat pembasmi tikus ke dinas pertanian kabupaten sampang di desa pelanggaran timur 
    Beliau melakukan peninjauan secara maksimal dan menemukan solusinya sekaligus obatnya dimana akan diadakan pelatihan pembuatan obat pembasmi hama tikus pada padi yang meresahkan warga selama ini. 
    Ketua kelompok KKN Badrus Soleh dan Peserta KKN yang ada di desa planggaran timur membantu untuk pengajuan obat dan izin kepada Badan penyuluhan Pertanian (BPP) dengan harapan agar para petani mendapat hasil tani yang maksimal dan melimpah.


Penulis : Moh. Tohir


Posting Komentar

0 Komentar